Selain jurnal umum, jurnal penyesuaian (adjusted entry) menjadi sistem pencatatan atas transaksi yang terjadi di perusahaan. Dalam penyusunan laporan keuangan, adjusted entry mempunyai peran penting untuk mengetahui posisi keuangan perusahaan. Seperti apa bentuk jurnal yang satu ini? Nah berikut rangkuman…
Akademia tentu sudah tak asing lagi dengan jurnal umum kan? Semua perusahaan pasti menggunakan jurnal ini dalam mencatat transaksi bisnis yang terjadi. Baik itu perusahaan jasa, perusahaan dagang, maupun perusahaan manufaktur. Menyusun jurnal yang satu ini memang susah-susah gampang. Apalagi…